Palapatvnews | Rokan Hilir – Sesuai dengan penetapan Pemerintah Republik Indonesia Melalui Mentri Agama, Umat muslim merayakan Hari Raya Idul Adha 1445 Hijiriah/2024 Masehi yang jatuh pada Senin 17 Juni 2024.
Bertepatan dengan momen Idul Adha tahun 2024, Datuk Penghulu Tanjung Leban, Kecamatan Kubu, Kabupaten Rokan Hilir, (Cokro Handoko) Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Adha 1445 Hijiriah/2024 Masehi.
“Mari kita jadikan Idul Adha tahun ini sebagai momen untuk menjadi pribadi yang lebih baik lagi dan bermanfaat bagi sesama makhluk. Selamat merayakan Hari Raya Idul Adha 2024″.
Reporter: Fahrorozi
Eksplorasi konten lain dari Palapatvnews
Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.